In-House Training: Program Monitoring & Evaluation Secara Partisipatif untuk FONGTIL (Forum ONG Timor Leste)
Salah satu pelayanan yang diberikan oleh CIRCLE Indonesia dalam peningkatan kapasitas organisasi adalah dengan menyelenggarakan in-house training, yaitu pelatihan yang pelaksanaannya berdasarkan permintaan oleh instansi/organisasi klien. Dalam sebuah in-house training, semua peserta berasal dari satu instansi/organisasi yang sama dengan materinya yang disesuaikan dengan kebutuhan dan permintaan dari instansi/organisasi tersebut. Umumnya, lokasi in house training dilaksanakan di instansi klien atau ditempat yang sudah ditentukan oleh instansi klien.
Sehubungan dengan hal tersebut, pada tanggal 9 – 11 November 2016 CIRCLE Indonesia dipercayai oleh Forum ONG Timor Leste (FONGTIL) untuk mengadakan in-house training mengenai Monitoring & Evaluasi untuk 8 (delapan) staff FONGTIL dari berbagai posisi dalam organisasinya.
Pelatihan diadakan di hotel Neo Malioboro, Yogyakarta. Dalam in house training ini, CIRCLE Indonesia menyediakan fasilitas menginap, makan pagi, makan siang, serta 2 kali snack (pagi dan sore) di hotel bintang 3, peserta memperoleh soft copy hand out dan atau power point presentation, merchandise CIRCLE Indonesia serta Sertifikat Pelatihan.
Pelatihan ini dipandu oleh 3 (tiga) fasilitator handal kami, yaitu:
1. Ima Susilowati
2. Sri Hidayati
3. Yohanes de Masenus Arus.
Untuk informasi lebih detail mengenai penyelenggaraan in house training CIRCLE Indonesia, silakan menghubungi:office@circleindonesia.or.id atau telephone 0274-623896
Training kami berjalan lancar. Ada beberapa hal baru yang kami pelajari dan sangat bermanfaat sekali buat institusi FONGTIL kedepan. dan kami akan follow materi ini untuk sistem M and E fongtil di tahun 2017.
Para Fasilitator telah memberikan training dengan sangat baik dan mudah dipahami oleh para peserta. Dan panitia penyelengara juga telah mengfasilitasi kebutuhan training kami dengan sangat baik.
CIRCLE Indonesia sudah menjadi partner FONGTIL, jika ada kebutuhan training kedepan kami akan diskusi dengan CIRCLE Indonesia – Lourenco Tito Ximenes Lopes, Manager Program
Tulisan Terakhir
- Di Tangan Kamu: Satu Bumi untuk Semua
- Diskusi Lingkaran Iklim #2: Upaya Adaptasi Kota di Era Global Boiling – Mendalami Fenomena Iklim dan Metode Adaptasi Iklim di Lingkungan Perkotaan.
- “Hybridity”, Dari Buku Foto hingga Film Dokumenter: Sebuah Presentasi Karya Visual yang Mengulik Isu Lingkungan melalui Beragam Lanskap Rasa
- Diskusi Lingkaran Iklim #1: Memetakan dan Memperkaya Kamus Iklim Kita untuk Diskursus Iklim yang Produktif.
- Konsolidasi Regional Komunitas di Yogyakarta dalam Menyambut Aksi Global Power Up: Transisi Untuk Solusi
Komentar Terakhir
Arsip
- Januari 2024
- Desember 2023
- November 2023
- Oktober 2023
- Agustus 2023
- Juni 2023
- Mei 2023
- Maret 2023
- Oktober 2022
- September 2022
- Maret 2022
- Februari 2022
- Juli 2021
- Desember 2020
- Juli 2020
- Juni 2020
- Mei 2020
- Desember 2019
- November 2019
- Agustus 2019
- Juli 2019
- Mei 2019
- April 2019
- Januari 2019
- September 2018
- Agustus 2018
- Juli 2018
- Januari 2018
- November 2017
- Oktober 2017
- September 2017
- Agustus 2017
- Juli 2017
- Juni 2017
- Mei 2017
- April 2017
- Maret 2017
- Desember 2016
- November 2016
- Oktober 2016
- Juli 2016
- Juni 2016
- April 2016
- Januari 2016
- Desember 2015
- September 2015
- Juli 2015
- Mei 2015
- Januari 2015
- Desember 2014
- Agustus 2014
- April 2014
- Maret 2014
- Februari 2014
- Januari 2014
- Desember 2013
- November 2013
- Oktober 2013
- September 2013